Cara Burning File ke CD/DVD Tanpa Bantuan Software

Kaset-DVD-R

Umstrieduatiga.com – Mungkin selama ini kita selalu bergantung sama Nero maupun Ashampo ketika kita ingin melakukan burning ke dalam CD/DVD.

Tidaklah masalah bagi Anda yang sudah terinstall software khusus burning CD/DVD di PC Anda. Namun, Terkadang jika kita dalam keadaan yang tidak diduga, hal seperti itu tentu saja merepotkan, apalagi software yang kita perlukan tidak ada di komputer tersebut.

Windows telah menyediakan fiur burning CD/DVD tanpa bantuan software. Fitur ini sebenarnya telah ada sejak kemunculan Windows XP beberapa tahun lalu. Hanya saja belum banyak yang mengetahuinya, apalagi pengguna awam.

Langkah-langkah Burning CD/DVD Tanpa Software
  • Masukan CD/DVD ke Drive laptop atau komputer
  • Jika muncul Autorun, Silahkan klik Burn files to disc
Burning-CD/DVD-Tanpa-Software
  • Namun jika tidak muncul Autorun, Anda bisa melakukannya secara manual, yaitu :

Trik-Mudah-Burning-CD/DV
  • Silahkan ganti nama Disc nya jika Anda ingin menggantinya.
Sekedar catatan, cara diatas tidak memiliki fitur-fitur canggih seperti yang ditawarkan oleh Software Burning seperti Nero dan Ashampoo, Namun tetap akan berguna jika Anda sedang terburu-buru dalam suatu kondisi, dan setidaknya pengetahuan kamu bertambah akan Dunia IT

Selamat Mencoba !!!
SHARE

Milan Tomic

Hi. I’m Designer of Blog Magic. I’m CEO/Founder of ThemeXpose. I’m Creative Art Director, Web Designer, UI/UX Designer, Interaction Designer, Industrial Designer, Web Developer, Business Enthusiast, StartUp Enthusiast, Speaker, Writer and Photographer. Inspired to make things looks better.

  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment